Kuliner

Bakso Sony Lampung

Bakso Sony Lampung Menggoda Lidah Pecinta Kuliner Nusantara

Bakso Sony Lampung sangat populer karena rasa yang berbeda dari bakso pada umumnya. Bisa dikatakan, kelezatannya menyeluruh pada bulatan daging dan kuahnya. Bakso merupakan salah satu kuliner nusantara yang sangat mudah ditemui di seluruh daerah Indonesia. Makanan yang satu ini memang sudah merakyat dan melegenda, hingga mayoritas orang pernah mengkonsumsinya. Bahkan, di Indonesia banyak sekali …

Bakso Sony Lampung Menggoda Lidah Pecinta Kuliner Nusantara Selengkapnya »

Ayam Asix Lampung

Ayam Asix Lampung Hadir Melengkapi Deretan Kuliner Kota Tapis

Ayam Asix Lampung merupakan brand kuliner nusantara yang dirintis oleh pasangan selebriti Anang Hermansyah dan istrinya Ashanty. Kuliner ini merupakan makanan berupa ayam dengan cita rasa pedas yang menggoda selera. Pada awal tahun 2019 lalu, Anang Ashanty telah membuka outlet barunya di Lampung dan mendapat sambutan meriah dari masyarakat. Tak tanggung-tanggung, keluarga asix ini membuka …

Ayam Asix Lampung Hadir Melengkapi Deretan Kuliner Kota Tapis Selengkapnya »

Lotus Food Hall Lampung

Lotus Food Hall Lampung Menawarkan Ragam Kuliner Dalam Satu Atap

Anda ingin bersantap sambil mendengarkan live music? Lotus Food Hall Lampung menyuguhkan tempat kuliner dengan konsep kekinian yang menghadirkan hiburan live music. Area makan dikemas secara modern, simpel, dan elegan. Tentu saja, semua itu dilengkapi aneka masakan lezat dari berbagai daerah di Indonesia. Nikmati juga keseruan makan malam di Lotus Food Hall Lampung bersama keluarga …

Lotus Food Hall Lampung Menawarkan Ragam Kuliner Dalam Satu Atap Selengkapnya »

Hokben Lampung

HokBen Lampung di Mal Boemi Kedaton, Perdana Menggebrak Sumatera

Menawarkan menu Jepang yang lezat dan berkualitas, Hokben Lampung hadir memanjakan masyarakat kota ini dengan makanan kekinian. Apa saja menu yang ditawarkan? Simak ulasan berikut! Memiliki lebih dari 145 gerai di Jawa dan Bali, Hokben kini melebarkan sayap ke Pulau Sumatera. Lampung adalah sasaran pertama restoran modern ini. Hokben Lampung baru diresmikan tanggal 17 Oktober …

HokBen Lampung di Mal Boemi Kedaton, Perdana Menggebrak Sumatera Selengkapnya »

Rumah Kayu Bandar Lampung

Rumah Kayu Bandar Lampung, Resto Berkonsep Alam Hijau Nan Asri

Anda ingin merasakan suasana baru dalam bersantap? Rumah Kayu Bandar Lampung menawarkan wisata kuliner di restoran berkonsep “Pleasant, always green” dan “Go Green”. Tempat ini dirancang bernuansa alam sehingga tampak hijau dan asri. Sempurnakan kunjungan Anda ke Taman Santap Rumah Kayu dengan membawa anggota keluarga atau teman-teman. Tak perlu khawatir kehabisan tempat karena area di …

Rumah Kayu Bandar Lampung, Resto Berkonsep Alam Hijau Nan Asri Selengkapnya »

Mie Khodon Bandar Lampung

Mie Khodon Bandar Lampung, Warung Kuliner Legendaris Paling Laris

Lebih dari 50 tahun, Mie Khodon Bandar Lampung menjadi tempat bersantap favorit bagi masyarakat Lampung. Pasalnya, di warung sederhana dan legendaris ini tersaji Mie Khodon kuliner khas Lampung. Dari penuturan beberapa orang yang pernah mencicipi, cita rasa mie khodon mampu menggugah selera makan. Benarkah? Lalu siapa pencetus ide masakan tersebut? Sejarah Mie Khodon Bandar Lampung …

Mie Khodon Bandar Lampung, Warung Kuliner Legendaris Paling Laris Selengkapnya »

Pempek Lampung

Pempek Lampung Juga Tidak Kalah Lezat dari Pempek Palembang

Pempek adalah kuliner khas yang berasal dari kota Palembang. Namun, tahukah Anda jika pempek juga ada yang berasal dari Lampung? Dan ternyata, pempek Lampung ini juga tidak kalah rasa dari pempek Palembang. Penasaran? Yuk, cari tahu kebenarannya! Pempek merupakan makanan yang memiliki cita rasa khas. Tidak sedikit masyarakat Indonesia jatuh hati dengan rasa khas dari …

Pempek Lampung Juga Tidak Kalah Lezat dari Pempek Palembang Selengkapnya »

Seruit Lampung

Mencicipi Lezatnya Seruit Lampung, Makanan Khas Bumi Ruwa Jurai

Mencicipi Seruit Lampung sebagai makanan khas milik Bumi Ruwa Jurai, akan semakin memanjakan lidah Anda dalam berwisata kuliner di kota ini bersama sahabat maupun keluarga. Bagaimana rasanya? Salah satu jenis makanan lezat yang patut Anda cicipi jika berwisata ke Lampung, adalah Seruit Lampung. Jenis makanan ini merupakan salah satu kuliner khas dari Bumi Ruwa Jurai …

Mencicipi Lezatnya Seruit Lampung, Makanan Khas Bumi Ruwa Jurai Selengkapnya »

Omah Jowo Bandar Lampung

Nikmati Uniknya Nasi Biru di Omah Jowo Bandar Lampung!

Menyantap Nasi Biru di Omah Jowo Bandar Lampung bukan sekedar trend dan keren saja. Lebih dari itu, ekstrak Bunga Telang yang terkandung di dalamnya mempunyai dampak yang sangat baik untuk kesehatan tubuh. Halo sahabat semua … Setelah puas menjelajahi keindahan Bumi Lampung, dalam kesempatan ini SekitarLampung mengajak Anda menuju salah satu tempat makan unik di …

Nikmati Uniknya Nasi Biru di Omah Jowo Bandar Lampung! Selengkapnya »

Geprek Bensu di Lampung

Geprek Bensu di Lampung Menawarkan Cara Murah Memanjakan Lidah

Melihat market yang cukup menjanjikan, menjadi salah satu alasan Ruben Onsu untuk membuka Geprek Bensu di Lampung. Bisnis presenter yang terkenal lewat acara ”Rumpi” di sebuah stasiun TV swasta ini, turut meramaikan deretan selebriti yang tengah menggandrungi usaha kuliner di Bumi Ruwa Jurai. Apa yang Anda bayangkan jika mendengar ayam yang di olah dengan rasa …

Geprek Bensu di Lampung Menawarkan Cara Murah Memanjakan Lidah Selengkapnya »